Ini, 5 Kota Fashion Dunia yang Menginspirasi

Ini, Kota Fashion Dunia yang MenginspirasiBerbicara tentang fashion, tak lengkap rasanya jika belum menjelajah ke berbagai kota diseluruh belahan dunia yang menjadi pusat dari fashion itu sendiri. Ya, beberapa kota dari seluruh dunia memang merupakan pusatnya fashion. Bahkan fashion yang diciptakan bisa menginspirasi banyak designer dalam mengembangkan karyanya. Kota mana saja yang menjadi pusat fashion dunia yang menginspirasi? Ini, kota fashion dunia yang menginspirasi.

1. New York

Siapa yang tak kenal dengan kota ini? Kota dengan berbagai trend fashion ini memiliki bermacam gaya yang mampu menginspirasi. Saking menginspirasinya, kota ini bahkan mendapat julukan sebagai kota fashionable terbesar di dunia.

2. Paris

Kota Paris di Prancis merupakan kota fashion yang terkenal sepanjang masa. Dari dulu hingga sekarang, Paris tetap menjadi kota fashion yang menginspirasi bagi banyak penikmat fashion. Karyanya sudah tidak diragukan lagi. Banyak brand ternama yang lahir di kota ini, bahkan hampir disetiap sudut kotanya bisa ditemukan berbagai brand ternama dunia.

3. Stockhlom

Banyak yang belum tahu bahwa Stochklom, Swedia merupakan kota fashion terbaru. Kota ini telah melahirkan beberapa brand besar dunia seperti H&M, Cheap Monday dan Acne. Tidak hanya itu selera fashion mereja juga begitu luar biasa dan mampu menginspirasi.

4. Milan

Milan di Italia juga merupakan kota fashion yang juga menginsiprasi dunia. Di kota ini Anda akan banyak menemukan pakaian eksklusif dari bran ternama dunia. Selain terdapat brand-brand ternama dunia, di kota Milan ini Anda akan menemukan berbagai perusahaan serta home industri fashion.

4. Melbourne

Benua Australia juga tidak mau ketinggalan. Adalah kota Melbourne yang menjadi kota fashion yang menginspirasi. Di sinilah selalu diadakan pagelaran busana terbesar di Australia.

5. Tokyo

Untuk wilayah Asia, kota fashionnya terdapat di Tokyo, Jepang. Di kota ini orang-orang memiliki selera fashion yang tinggi. Salah satu ciri khas fashion Tokyo adalah street style yang banyak menginspirasi karena style ini begitu berani dama mix and match dan memadupadankan dari segi items maupun warna.

 

Tinggalkan komentar